Suami bekerja untuk melaksanakan kewajibannya. Dengan mengharap hasil untuk menghidupi keluarga yang dicintainya. Dengan keadaan itu, sumai harus pergi untuk melakukan pekerjaan yang dijalani. Tentu saja, harus berpisah sementara waktu dengan istri dan anaknya.
Dan dengan keadaan ini pula,
Suami bisa jatuh hati atau lebih tepat jatuh cinta pada wanita lain, katakan saja teman kerjanya. Kemungkinannya cukup besar jika dilihat dari segi kesempatan. Suami yang tidak baik, tentu rentan sekali melakukan perselingkuhan. Nah, sebagai langkah antisipasi, ada cara untuk mengetahui suami sedang jatuh cinta, mencintai, atau melakukan pendekatan terhadap teman kerjanya. Ciri ciri
Suami mencintai teman kerjanya, dari madjongke.com.
Penghasilan menurun
Seperti adat dan budaya lingkungan kita, Pihak laki-laki adalah pihak yang sering menggunakan uang untuk urusan kencan, pendekatan atau hal terkait. Dan jika suami mulai tidak jujur, memerlukan tambahan uang saku, atau yang lebih jelas penghasilannya menurun, bisa dijadikan ciri-ciri dia jatuh cinta atau dekat dengan teman kerjanya. Meski bukan ciri kuat, tapi bisa mendukung ciri yang lainnya.
Mulai tidak terbuka
Suami mulai tidak terbuka. Bahkan barang pribadi seperti handphone, jarang berada di Tempat yang terjangkau Istrinya. Dia menjaga hal itu demi keamanan.
Sering terlambat pulang
Dalam beberapa bidang pekerjaan, Sebagian orang tidak punya waktu untuk melakukan hal lain selain bekerja. Sehingga dengan itu memaksa untuk menambah waktu di Luar Rumah jika ingin melakukan pendekatan atau berkencan dengan wanita lain. Sehingga, jika suami sering telat dengan alasan lembur misalnya, bisa menjadi ciri kalau suami dekat dengan Teman kerja atau wanita lain.
Penampilan berubah
penampilan berubah menjadi lebih baik.
Suami yang jatuh cinta dengan orang lain, tentu akan berusaha tampil menarik. Dengan begitu, usahanya dalam melakukan pendekatan akan semakin mudah.
Sering lembur
Sering lembur tapi tidak ada tambahan pemasukan. Seolah lembur bekerja tidak ada tambahan penghasilan bagi Suami. Jika ini terjadi, sudah jelas hal itu adalah kebohongan. Kebohongan suami untuk memiliki banyak waktu di luar Rumah.
Jika ciri-ciri diatas terjadi pada Suami Anda, sebaiknya cari tahu dulu kebenarannya. Anda berhak untuk curiga. Tapi jangan menuduh, menunjukan, atau bertanya-tanya sebelum ada bukti. Bukti yang bisa membuktikan bahwa dia jatuh cinta atau melakukan pendekatan pada teman kerja. Baca juga
Cara Membuat Suami Jadi Setia Atau
Ciri Teman Kerja Yang Menyukai Anda Diam-diam. Semoga ada gunanya, dan jangan lupa berbagi.