Buat pecinta motor dengan mesin besar tentu suka sekali melihat desain yang sporty. Menjadi motor impian kebanyakan pria mulai dari yang dewasa sampai anak kecil pun suka. Tapi tahukah kalian perbedaan istilah penyebutan sportbike, superbike, dan hyperbike?. Berikut penjelasannya.
Wajib Tahu Biar Gak Malu, Perbedaan Sportbike, Superbike, Dan Hyperbike
1. Sportbike
Sportbike adalah motor yang masuk ke kategori 500 cc sampai 750 cc. Salah satu contohnya adalah yamaha R6 atau kawasaki ZX-6R
2. Superbike
Superbike adalah motor yang secara kelas berada diatas sportbike. Superbike sendiri memiliki kubikasi mesin sebesar 1000 cc. Salah satu contoh motor superbike adalah CBR 1000 RR dan ZX-10R
3. Hyperbike
Untuk hyperbike merupakan motor dengan kubikasi mesin diatas 1000 cc. Motor jenis ini merupakan jenis kasta tertinggi diantara kedua tipe diatas. Salah satu contoh jenis hyperbike adalah suzuki hayabusa
Baca juga: 2 Alasan Ganti Oli Mesin Lebih Baik Tidak Menggunakan Kompresor